Minggu, 24 Oktober 2010

pengertian massa

massa: biasanya berkaitan dengan kondisi psikologis suatu kelompok. bagian dari psikologi sosial yg mempelajari teori dan konsep2 mengenai kelompok dan kaitannya dengan perilaku untuk menjelaskan permasalahan2 yang berhubungan dgn kelompok dengan menggunakan metode dan teori2 psikologi. Misalnya membahas alasan kenapa individu bergabung dalam suatu kelompok, apa saja jenis2 kelompok yang ada, bagaimana proses terbentuknya suatu kelompok, dsb.

post by shaf
seacrh by google

Tidak ada komentar:

Posting Komentar